Suara Hati, Single Terbaru Karya XXDITTO
Setelah Tulisan Dalam Kertas Putih hadir mengobati kerinduan para fans yang sudah jatuh cinta dengan suara khasnya, kali ini XXDITTO merilis karya terbaru yang ditulis dari tangan dinginnya dan siap kembali membuat orang-orang yang mendengarkannya ikut terlarut. Masih membawakan lagu bertema cinta dan dibalut dengan alunan musik Pop makin mempertegas bahwa keahlian XXDITTO dalam membuat […]
Single Terbaru XXDITTO, Kamu Satu Satunya
Lama tak terdengar kabar semenjak memulai debut dan mengeluarkan single bersama TA Pro Music, musisi sekaligus conten creator asal Bandung kelahiran tahun 1997 ini kembali menunjukkan eksistensinya sebagai penyanyi dengan mengeluarkan single berikutnya dan siap untuk menghipnotis semua fansnya beserta penikmat musik dari karya yang selalu dihadirkannya. Ya, inilah XXDITTO yang tercatat memiliki banyak subscriber di channel Youtube miliknya […]